HomeTagsBogor

Tag: Bogor

Berburu Thrifting di Bogor: 7 Rekomendasi Tempat yang Keren

Jabaran.id - Tren thrifting kini semakin populer, tidak hanya sebagai cara berbelanja hemat, tetapi juga sebagai gaya hidup yang mendukung gerakan ramah lingkungan. Thrifting atau berburu pakaian preloved menawarkan kesempatan untuk menemukan pakaian berkualitas dengan harga terjangkau sekaligus mengurangi limbah tekstil. Kota Bogor, yang dikenal...

Ribuan Personel Gabungan Dikerahkan Amankan Pemungutan Suara di Depok dan Bogor

Jabaran.id - Polres Metro Depok menggelar apel pergeseran pasukan Pengamanan Tempat Pemungutan Suara (PAM TPS) pada Selasa, 26 November 2024, dipimpin langsung oleh Kapolres Metro Depok Kombes Pol Arya Perdana dan Dandim 0508/Depok Kolonel Inf Iman Widhiarto serta dihadiri Forkopimda Depok. Apel ini merupakan langkah...

IBI Kesatuan Bogor Mewisuda Ratusan Mahasiswa

Jabaran.id, Bogor - Ratusan mahasiswa Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kesatuan Bogor di wisuda. Prosesi wisuda dilaksanakan di Puri Begawan, Kota Bogor, Sabtu (23/11). Ketua Panitia Wisuda IBI Kesatuan Bogor, Denti Astrini mengatakan, pada tahun akademik 2023-2024 IBI Kesatuan meluluskan 671 mahasiswa, yang terdiri dari...

Deretan Penghargaan Bergengsi yang Diraih Pemkot Bogor

Jabaran.id – Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) kembali menorehkan prestasi gemilang dengan meraih tiga penghargaan bergengsi dalam ajang Festival Literasi Digital (VIRAL) 2024 dan dari Komisi Informasi (KI) Jawa Barat. Penghargaan ini menegaskan komitmen Kota Bogor dalam mengelola informasi...

Small Trip di TK NP Tunas Global Jalan-jalan Edukasi Naik Kereta ke Bogor

Jabaran.id - TK Nasional Plus (NP) Tunas Global kembali mengadakan kegiatan edukatif luar ruangan dengan mengusung tema Fun Train Adventure. Kegiatan ini melibatkan 67 siswa dan 22 guru yang melakukan perjalanan menggunakan kereta api dari Stasiun Depok Baru menuju Stasiun Bogor, dan dilanjutkan dengan...

Ksatria JNE Bogor Haggies Mugara, Raih Medali Emas dan Perak PON XXI Aceh-Sumut

Jabaran.id, Bogor - PON XXI Aceh-Sumut, ajang olahraga terbesar di Indonesia, mencatat momen bersejarah bagi JNE. Karena salah satu karyawannya yang mewakili kontigen Jawa Barat, Haggies Mugara sukses mempersembahkan medali emas dan perak untuk cabang olahraga Shorinji Kempo yang berkompetisi dengan atlet dari seluruh provinsi...