Jabaran.id - SMPN 16 Depok menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila pada Senin, 1 Oktober 2024. Acara ini diselenggarakan untuk mengenang peristiwa penting dalam sejarah Indonesia, yaitu Gerakan 30 September/PKI (G30S/PKI), serta menegaskan kembali pentingnya Pancasila sebagai dasar negara dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
Upacara...