Jabaran.id — Fraksi PDIP DPRD Depok menyatakan dukungan penuh terhadap program pelebaran Jalan Raya Sawangan yang dinilai sangat dibutuhkan masyarakat.
Wakil Ketua DPRD Kota Depok, Yuni Indriany, menegaskan bahwa pelebaran Jalan Raya Sawangan merupakan program strategis yang manfaatnya langsung dirasakan masyarakat, khususnya warga Sawangan dan...
Jabaran.id – Wakil Ketua Komisi A DPRD Depok, Imam Turidi, menegaskan bahwa tidak ada pelarangan pelaksanaan ibadah Misa Natal 2025 di Wisma Sahabat Yesus, Jalan Margonda Raya, Kelurahan Pondok Cina, Kecamatan Beji, Kota Depok.
Imam Turidi menyampaikan hal tersebut sebagai respons atas isu yang sempat...
Jabaran.id – DPC Partai Demokrasi Indonesia atau PDI Perjuangan Depok menegaskan komitmennya dalam membangun struktur partai yang solid dan berkualitas hingga tingkat kecamatan. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan menerapkan standar “5 Mantap” bagi seluruh kader, khususnya yang akan menduduki posisi pimpinan partai.
Sekretaris...
Jabaran.id – DPC Partai Demokrasi Indonesia atau PDI Perjuangan Depok menggelar aksi gotong royong untuk membantu korban bencana yang terjadi di Aceh dan Sumatera.
Sekretaris DPC PDI Perjuangan Depok, Imam Turidi menegaskan bahwa aksi kepedulian ini sebagai bentuk solidaritas.
"Kader-kader partai bersama-sama mengumpulkan bantuan yang terdiri...
Jabaran.id – Yuni Indriany terpilih sebagai Ketua DPC Partai Demokrasi Indonesia atau PDI Perjuangan Depok periode 2025–2030 dalam Konferensi Cabang (Konfercab) PDI Perjuangan Serentak se-Provinsi Jawa Barat di Hotel Sahid Jaya Lippo Cikarang, Kabupaten Bekasi, Senin, 8 Desember 2025.
Sementara untuk jabatan Sekretaris DPC diamanahkan...