Jabaran.id – Kementerian Perdagangan Republik Indonesia berhasil menyita 19.391 bal pakaian bekas impor ilegal yang dikenal sebagai "ballpres" dengan total nilai mencapai Rp112,3 miliar. Operasi penggerebekan ini dilakukan pada tanggal 14-15 Agustus 2025 di 11 gudang penyimpanan yang tersebar di tiga wilayah administratif Provinsi...
Jabaran.id - Tren thrifting kini semakin populer, tidak hanya sebagai cara berbelanja hemat, tetapi juga sebagai gaya hidup yang mendukung gerakan ramah lingkungan. Thrifting atau berburu pakaian preloved menawarkan kesempatan untuk menemukan pakaian berkualitas dengan harga terjangkau sekaligus mengurangi limbah tekstil.
Kota Bogor, yang dikenal...
Jabaran.id - Brand fashion terkenal amsih mendominasi deretan baju-baju termahal di dunia. Seperti baju dari Dior, Gucci, hingga Chanel.
Untuk mengetahui deretan pakaian/baju termahal, ini dia brand mahal dan terkenal di dunia 2023, berikut merupakan daftar merek baju termahal di dunia tahun 2023:
1. Louis Vuitton...
Jabaran.id - Memilih warna yang cocok dalam berpakaian adalah keterampilan yang bisa dipelajari dan dikembangkan.
Berikut ini adalah beberapa tips yang dapat membantu Anda dalam memilih warna yang cocok:
Kenali skema warna dasar
Terdapat tiga skema warna dasar yang umum digunakan dalam fashion, yaitu warna hangat...