Jabaran.id, Depok - Anggota Komisi X DPR RI, Nuroji menilai kebijakan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila atau BPIP yang sempat memerintahkan Paskibraka perempuan melepas hijab adalah kebijakan ngawur.
Politius Gerindra ini pun menyayangkan hal tersebut justru keluar dari seorang Kepala BPIP, Yudian Wahyudi.
"Pejabat sekelas BPIP masih...