Jabaran.id - Dalam rangka merayakan Hari Anak Nasional yang jatuh pada tanggal 23 Juli, SPS Jari Kecil Child Care Centre menggelar acara spesial bagi para siswa. Acara ini diadakan di Pizza Hut, yang berlokasi di kawasan DTC, Kecamatan Pancoranmas, Kota Depok. Kegiatan ini dirancang...