Jabaran.id – SMPN 19 Depok sukses menggelar rangkaian kegiatan Ramadhan bertajuk Semarak Geniuzh (Sembilan Belas Amaliyah Ramadhan Kareem untuk Menjadi Generasi Unggul from Zero to Hero). Kegiatan ini digagas oleh Dinas Pendidikan Kota Depok dan diadakan oleh SMPN 19 Depok, dengan koordinasi dari guru,...
Jabaran.id – SMPN 19 Depok menggelar acara peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW dan Tarhib Ramadan pada Rabu, 26 Februari 2025. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh siswa kelas VII hingga IX ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran beribadah di bulan suci Ramadan. Acara ini diisi...
Jabaran.id - Kejaksaan Negeri Depok menghentikan proses penyelidikan terkait dugaan kasus cuci rapor atau katrol nilai yang mengakibatkan 51 calon peserta didik (CPD) SMPN 19 Depok dianulir penerimannya di SMA Negeri.
Kasi Pidana Khusus Kejaksaan Negeri Depok, Mohtar Arifin menjelaskan, hal itu diputuskan setelah pihaknya...
Jabaran.id – SMPN 19 Depok mengadakan Pentas Seni (Pensi) bertajuk 'Bintang' dengan tema 'The Beginning of Inspiring Talented Nineteen Goals'. Acara ini menjadi ajang tahunan untuk menggali potensi dan bakat siswa, sekaligus memberikan ruang bagi mereka untuk berkreasi dan berinovasi.
Ketua panitia acara, Rosalia Kuma...
Jabaran.id - Tim Paskibra SMPN 19 Depok berhasil meraih prestasi gemilang dengan menempati posisi ketiga dalam ajang Ketrampilan Baris Berbaris (KBB) BiMA Season 2 yang diselenggarakan di SMA Taruna Andhiga. Prestasi ini merupakan pencapaian yang membanggakan bagi ekstrakurikuler (ekskul) unggulan SMPN 19 Depok, yang...
Jabaran.id - SMPN 19 Depok menyelenggarakan serangkaian kegiatan yang meriah dalam rangka merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia (RI) sekaligus HUT ke-11 sekolah tersebut. Kegiatan ini ditujukan untuk seluruh siswa dan guru, berlangsung di lokasi sekolah yang beralamat di Jalan Leli, Kecamatan...