Jabaran.id, Depok – Polres Metro Depok kembali mengadakan kegiatan Ngopi Kamtibmas, kali ini bersama warga Perumahan Pondok Sukmajaya, Depok, Jumat malam, 2 Agustus 2024.
Kapolres Metro Depok Kombes Pol Arya Perdana yang hadir langsung dalam agenda tersebut mengatakan bahwa kegiatan ini bertujuan mempererat silaturahmi antara...
Jabaran.id, Depok - Genset Rumah Sakit Citra Arafiq di Jalan H. Nadih No.53, Kelurahan Bakti Jaya, Kecamatan Sukmajaya, Depok terbakar, Rabu malam, 24 Juli 2024.
Puluhan personel Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) atau Damkar Depok diterjunkan dan sejumlah pasien dievakuasi.
Salah satu kerabat pasien Muhammad...
Jabaran.id, Depok - Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia atau IJTI Korda Depok berkolaborasi dengan Human Initiative pada Idul Adha 1445 Hijriah berkurban 5 ekor kambing untuk warga Depok di Jalan Waru, Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya, Depok, Senin, 17 Juni 2024.
Ketua Ketua IJTI Korda Depok Rizki...
Jabaran.id, Depok - Sejumlah tokoh Depok melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid Al Huda, Kampung Sugutamu, Jalan Waru Jaya 2 RW. 22 Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya, Depok, Kamis, 8 Februari 2024.
Adapun peletakan batu pertama dilakukan Raja Gas H. Yahman Setiawan, H. Sarmili yang akrab...
Jabaran.id, Depok - 2.000 relawan Juanah Sarmili target 10 ribu suara untuk Caleg nomor urut 1 dari Partai Golkar untuk daerah pemilihan (Dapil) Sukmajaya pada Pemilu 2024.
Seperti penuturan H. Abdullah, relawan Juanah Sarmili dari Kekurahan Baktijaya, meski sudah menjadi dewan 3 periode, tetapi dirinya...
Jabaran.id, Depok - Bertambahnya jumlah penduduk di lingkungan RW 22, Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya, Kota Depok, warga mengubah musala jadi masjid Al Huda.
Dalam peresmian Masjid Al Huda tersebut dilakukan masyarakat Kota Depok H. Sarmili, dan dihadiri Anggota DPRD Kota Depok Juanah Sarmili, Camat Sukmajaya...